Ketika surya menampakkan cahayanya
Ku gapai hari terangku
Menanti sebuah cerita
Yang pasti akan terjadi di diriku
Iringan pelangi menghiasi hujan
ketika kata itu diucapkan
seketika badai mengiringi hujan
Seharian aku tak tenang
Seperti orang kebingungan
Pikiranku tak karuan
seperti sedunya insan
Kini ku mulai mengerti artinya cinta
Walau senda tawa
Namun hatiku mulai merasa
Bila dekat lelaki aku pun malu…
Kini ku mulai mengerti artinya cinta
Walau senda tawa
Namun hatiku mulai merasa
Bila dekat lelaki aku pun malu…
Hampa dalam kesunyian
Bersemi dalam kedalaman
Kau datang memang untuk menghapus desiran di air mataku
Namun cintamu semakin dalam
Walau ku sadar cintamu untukku
Aku tak mau terlalu berharap untuk tidak tersakiti satu sama lain
Aku tak bisa membhongi hati kecilku
Memang kamu yang selalu ada untukku saat ini
Tidak ada komentar:
Posting Komentar